KELAS IBU HAMIL PERTEMUAN 3

Administrator 23 Oktober 2025 12:09:46 WIB

Pada hari rabu, 22 Oktober 2025 di desa Craken di adakan kegiatan kelas Ibu hamil yang dihadiri oleh nakes desa, ahli gizi, kader dan peserta kelas Ibu hamil. Dalam kelas ibu hamil ini menyampaikan terkait dengan gizi bagi ibu hamil. Pentingnya gizi selama masa kehamilan untuk mendukung pertumbuhan janin,mencegah komplikasi, meningkatkan kesehatan ibu. Mengkonsumsi nutrisi yang baik saat kehamilan akan membantu pertumbuhan dan perkembangan janin yang sehat. Dengan pengetahuan yang cukup, ibu hamil dapat membuat pilihan yang tepat tentang gizi dan kesehatan selama kehamilan. 

Komentar atas KELAS IBU HAMIL PERTEMUAN 3

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi Craken

tampilkan dalam peta lebih besar